Alasan Orang Kafir Tidak Akan Masuk Surga
Aisyah bertanya, "Wahai Rosulullah, Ibnu Jad'an (seorang kafir Qurais) selalu menyambungkan tali silaturahmi, memberi makan kaum miskin, berbuat baik kepada tetangga, dan menjamu setiap tamu. Apakah amal kebaikannya itu mendatangkan pahala?"
Rosulullah saw menjawab, "Wahai Aisyah, ia tidak perna...h berdoa agar ALLAH mengampuni dosa-dosanya pada hari kiamat" (HR Muslim)
Jumat, 15 April 2011
Jauhilah gambar
Aisyah berkata, "Aku pernah menggunakan sarung bantal yang bergambar. Ketika Rosulullah saw melihatnya, beliau tidak mau masuk dan hanya berdiri di pintu. Aku tahu ada sesuatu yang tidak beliau sukai. Maka kutanyakan, "Wahai Rosulullah, aku bertobat kepada ALLAH dan Rosul-NYA. Dosa apa yang telah kulakukan?" Beliau menjawab, "Untuk apa bantal ini?". Kujawab, "Agar engkau bisa duduk di atasnya"
Lalu Rosulullah saw berkata, "Orang-orang yang menciptakan gambar-gambar seperti ini akan diazab pada hari kiamat. Mereka akan diperintahkan untuk menghidupkan apa yang telah mereka gambar itu. SUngguh, sebuah rumah yang didalamnya terdapat gambar-gambar semacam ini tidak akan pernah dimasuki malaikat" (HR Bukhari Muslim)
Lalu Rosulullah saw berkata, "Orang-orang yang menciptakan gambar-gambar seperti ini akan diazab pada hari kiamat. Mereka akan diperintahkan untuk menghidupkan apa yang telah mereka gambar itu. SUngguh, sebuah rumah yang didalamnya terdapat gambar-gambar semacam ini tidak akan pernah dimasuki malaikat" (HR Bukhari Muslim)
Hindarilah musik
Suatu hari, seorang perempuan mendatangi Rosulullah saw. Beliau kemudian berkata kepada Aisyah, "Wahai Aisyah, tahukah engkau siapa perempuan ini?".
"Tidak, wahai Rosulullah", jawab Aisyah.
"Perempuan ini adalah seorang penyanyi. Maukah engkau mendengarkan nyanyiannya?"
"Ya".
Perempuan itu kemudian bernyanyi dihadapan Aisyah. Mendengar nyanyian itu, Rosulullah saw menunjukkan ketidaksukaan Beliau dengan bersabda, ""Sungguh, setan telah meniup dua lubang hidung perempuan ini". (HR Ahmad dan Thabrani)
"Tidak, wahai Rosulullah", jawab Aisyah.
"Perempuan ini adalah seorang penyanyi. Maukah engkau mendengarkan nyanyiannya?"
"Ya".
Perempuan itu kemudian bernyanyi dihadapan Aisyah. Mendengar nyanyian itu, Rosulullah saw menunjukkan ketidaksukaan Beliau dengan bersabda, ""Sungguh, setan telah meniup dua lubang hidung perempuan ini". (HR Ahmad dan Thabrani)
Tidak Perlu Mendoakan Keburukan Terhadap Orang yg Mendhalimimu
Tidak Perlu Mendoakan Keburukan Terhadap Orang yg Mendhalimimu
Suatu hari Aisyah ra kehilangan sesuatu. Ia pun berdoa agar orang yang mencurinya celaka. Maka Rosulullah saw berkata kepadanya, "Jangan kau ringankan dosanya (dengan doa burukmu itu)" (HR Ahmad, Abu Daud)
Suatu hari Aisyah ra kehilangan sesuatu. Ia pun berdoa agar orang yang mencurinya celaka. Maka Rosulullah saw berkata kepadanya, "Jangan kau ringankan dosanya (dengan doa burukmu itu)" (HR Ahmad, Abu Daud)
Keutamaan menjadi orang miskin
Aisyah pernah mendengar Rosulullah saw berdoa, "Ya ALLAH, jadikanlah aku hidup sebagai seorang yang miskin. Cabutlah nyawaku dalam keadaan miskin. Lalu kumpulkanlah aku pada hari Kiamat nanti bersama kelompok orang-orang miskin".
Mendengar doa itu, Aisyah bertanya, "Mengapa engkau berdoa seperti itu wahai Rosulullah?"
Beliau menjawab, "Orang-orang miskin akan masuk surga lebih awal 40 tahun (1 hari = 1000 tahun dunia) daripada orang-orang kaya. Wahai Aisyah, jangan pernah menolak orang miskin meski engkau hanya memberinya separuh biji kurma" (HR Tirmidzi)
nb : disaat orang-orang kaya penuh kekhawatiran, cemas, ketakuatan menghadapi nasib yg akan menimpa mereka, orang -orang miskin sudah menikmati kenikmatan istana surga 14.600.000 tahun lebih awal
Mendengar doa itu, Aisyah bertanya, "Mengapa engkau berdoa seperti itu wahai Rosulullah?"
Beliau menjawab, "Orang-orang miskin akan masuk surga lebih awal 40 tahun (1 hari = 1000 tahun dunia) daripada orang-orang kaya. Wahai Aisyah, jangan pernah menolak orang miskin meski engkau hanya memberinya separuh biji kurma" (HR Tirmidzi)
nb : disaat orang-orang kaya penuh kekhawatiran, cemas, ketakuatan menghadapi nasib yg akan menimpa mereka, orang -orang miskin sudah menikmati kenikmatan istana surga 14.600.000 tahun lebih awal
Minggu, 03 April 2011
Semuanya adalah ketetapan ALLAH
Semua Kebaikan/keburukan Yg Menimpamu dan Orang Lain adalah Ketetapan ALLAH. Jadi BERSABARLAH
Katakanlah: "Sekali-kali tidak akan menimpa kami melainkan apa yang telah ditetapkan Allah untuk kami" (At Taubah 51)
Katakanlah: "Sekali-kali tidak akan menimpa kami melainkan apa yang telah ditetapkan Allah untuk kami" (At Taubah 51)
Langganan:
Postingan (Atom)